KuraKon - Jilid 4 Bab 2 (Versi Lengkap) - Lintas Ninja Translation
Bab 2Kakak Beradik"Mbaaak!""Kyaa?"Seperti tembakan peluru dari pistol, Maho berlari ke arah Akane. Tidak dapat melawan momentum itu, Akane jatuh ke belakang, dan Maho meringkuk ke arahnya."Aku kembali, aku kembali, aku kembali! Ini sudah sangat lama! Aku tidak sabar untuk bertemu Mbak lagi! Aku sangat ingin memeluk Mbak!""Ma-Maho…tahanlah sedikit…"Dipeluk dengan erat oleh Maho, Akane mulai pucat.
Post a Comment for "KuraKon - Jilid 4 Bab 2 (Versi Lengkap) - Lintas Ninja Translation"